5. Contoh Surat CV / Daftar Riwayat Hidup Untuk Melamar Sebagai Dokter
5. Contoh Surat CV / Daftar Riwayat Hidup Untuk Melamar Sebagai Dokter
Source : populeria.com
Serta diutamakan penulisan pengalaman kerja untuk lebih meyakinkan. Dan juga ditambahkan sertifikat terkait pekerjaan yang ingin dimasuki untuk lebih sempurna.Contoh :
Surat CV / Daftar Riwayat Hidup Untuk Melamar Sebagai Dokter
CV / Daftar Riwayat HIDUPSaya yang bertanda tangan dibawah ini :
- Nama : Aura Putri Inayah
- Jenis Kelamin : Perempuan
- Tempat, Tanggal Lahir : Tegal, 10 Januari 1990
- Status : Lulusan Terbaru dari Universitas Panca Sakti
- Alamat : Jl. MT Haryono No. 114, Tegal
- Kewarganegaraan : Indonesia
- Agama : Islam
- Nomor Handphone : 08112233283
- E-mail : putriinayah@gmail.com
Pendidikan :
- SD Negeri 1 Pegangsaan Timur (1996 sampai 2002)
- SMP Negeri 2 Tegal (2002 sampai 2005)
- SMA Negeri 1 Tegal (2005 sampai 2008)
- Universitas Panca Sakti Fakultas Kedokteran (2008 sampai 2012)
Pengalaman Organisasi :
- OSIS SMA Negeri 1 Tegal Jabatan Bendahara (2005 sampai 2006)
- PMR SMA Negeri 1 Tegal Jabatan Ketua (2006 sampai 2007)
- ROHIS SMA Negeri 1 Tegal Jabatan Seksi Perencanaan (2007 sampai 2008)
Pengalaman Kerja :
- Magang di Rumah Sakit Bintang Sejahtera (2012 sampai 2015)
- Asisten Dokter di Rumah Sakit Harapan Bangsa (2015 sampai 2018)
- Asisten Dokter di Rumah Sakit Hospitalized ( Agustus 2018 sampai Juni 2019)
Posting Komentar untuk "5. Contoh Surat CV / Daftar Riwayat Hidup Untuk Melamar Sebagai Dokter"